Posted by : Ihya Ulumuddiin Kamis, 02 Januari 2014

Mempelajari Penggunaan Curve untuk Design - Curve adalah sebuah object dari Line yang bisa lebih leluasa untuk di explore dalam arti lengkungan dari sebuah object pada sebuah design, oleh karena itu curve ini tidak boleh di anggap remeh dalam design. Untuk pembuatan Curve berikut dan bagaimana design menggunakan curve itu sendiri berikut ulasannya. Untuk lebih mudah lihat hasil design menggunakan Curve


Untuk menghasilkan sebuah object Curve ada beberapa Tool yang dapat digunakan dengan berbagai fungsi masing. Curve flyout adalah kumpulan tool yang dapat digunakan dalam pembuatan object berupa curve
.
Buat sebuah Line lurus dengan menggunakan Pen Tool.


Setelah itu plih Shape tool untuk membuat Curve ini, kemudian klik 1x untuk menyeleksi area line yang ingin dijadikan curve setelah itu klik Convert Line To Curve.


Maka akan merubah line menjadi Curve. Setelah itu klik Bézier dan geser ke arah yang anda inginkan.





Lihat Video Selengkapnya.



Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Ads

Popular Post

Blogger templates

- Copyright © vid'SIGN -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -